Notebook adalah barang yang fleksibel, bentuknya yang minimalis membuat anda dapat membawa kemanapun anda inginkan, Kekantor, Cafe, bahkan disaat anda melakukan traveling atau perjalanan jauh sekalipun.
Kadang hal yang tidak sengaja terjadi pada saat anda bekerja dengan notebook anda, pada saat anda minum kopi contonya, anda tidak sengaja menumpahkan cairan kopi keatas keyboard notebook anda. dan hal ini pasti menyebabkan pengaruh yang fatal terhadap keyboard anda. kemiungkinan yang terjadi adalah ketidak nyamanan dalam bekerja itu pasti.
Diagnosis :
1.Bongkar casing Notebook.
Cek apakah tombol berfungsi, pastikan tombol secara mekanis dan posisinya tidak tertekan dengan membuka tombol dan memeriksa komponennya.
Cek engsel plastik apakah masih berfungsi atau tidak
Buka tudung karet yang berfungsi sebagai pegas
Gerakan film kontak dan pastikan tidak ada yang mencurigakan atau bermasalah.
Solusi :
2. Bersihkan Film Kontact dengan isopropyl-alkohol ( tersedia di apotik )
3. Lepaskan mechanical guide ( klem plastik biru )
4. Letakkan keyboard dalam posisi berdiri
5.Alkohol diteteskan ke celah keyboard dengan menggunakan cutten bud.( cara ini dapat membersihkan kontak dengan baik ), Tunggulah sampai isopropyl-alkohol benar benar kering, Setelah kering pasang kembali keyboard , Insya allah keyboard berfungsi kembali.
Jangan lupa tinggalkan pesan berupa saran dan kritik yang bermanfaat untuk blog ini. Untuk teman-teman yang hendak mencopy artikel ini untuk dipasang
pada blog atau web-nya, dengan sangat diharapkan untuk mencantumkan Link
keblog ini
sebagai sumber artikel sekaligus sebagai backlink untuk blog ini.
Terima kasih untuk pengertian dan kerjasamanya, mari berkembang bersama.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar