Kamis, 02 Agustus 2012

CARA MEMPERCEPAT SHUTDOWN WINDOWS 7


Caranya adalah:
  1. Cari dan buka HKEY-LOCAL_MACHINE --> SYSTEM --> CurrentControlSet --> Control.
  2. Pada konten yang terdapat pada bagian kanan, klik kanan pada WaitToKill ServiceTimeOut. Kemudian ubah nilainya menjadi lebih kecil.
  3. Secara default nilanya adalah 12000 (12 detik). Memperkecil nilainya akan mempercepat proses shutdown komputer.
  4. Klik OK atau tutup regedit.
  5. Restart komputer untuk mengetes perubahannya.
Jangan lupa tinggalin saran dan kritik yang bermanfaat untuk ini blog 
Untuk teman-teman yang hendak mencopy artikel ini untuk dipasang pada blog atau web-nya, dengan sangat diharapkan untuk mencantumkan Link keblog ini (http://dp082010.blogspot.com) sebagai sumber artikel sekaligus sebagai backlink untuk blog ini. Terima kasih untuk pengertian dan kerjasamanya, mari berkembang bersama
 

Tidak ada komentar: