Tampilkan postingan dengan label SMK. Tampilkan semua postingan
Tampilkan postingan dengan label SMK. Tampilkan semua postingan

Selasa, 17 Januari 2023

LOAD BALANCING



PENGERTIAN LOAD BALANCING

Secara sederhana, load balancing adalah sebuah solusi yang dapat Anda terapkan untuk menstabilkan server website Anda yang memiliki lonjakan traffic. Selain itu, penerapan load balancing juga dapat menghindari ganggu server down ketika traffic ke website Anda mengalami lonjakan.

 

Load balancing merupakan proses pendistribusian traffic atau lalu lintas jaringan secara efisien ke dalam sekelompok server, atau yang lebih dikenal dengan server pool atau server farm. Load balancing ini berguna agar salah satu server dari website yang mendapatkan banyak lalu linta kunjungan tidak mengalami kelebihan beban.


Sebuah website yang populer biasanya akan mendapatkan lalu lintas kunjungan yang sangat amat banyak dalam satu waktu. Jika salah satu server mengalami kelebihan beban, proses loading dari website tersebut pasti akan lebih lambat dari biasanya, atau bahkan membuatnya tidak bisa diakses sama sekali. Maka dari itu, load balancing adalah hal yang perlu diterapkan.

Jumat, 29 Januari 2021

AIJ XII TKJ - SISTEM KEAMANAN JARINGAN (FIREWALL)

 

Keamanan Jaringan adalah proses untuk mencegah dan mengidentifikasi penggunanan yang tidak sah dari jaringan komputer. Langkah-langkah pencegahan membantu menghentikan pengguna yang tidak sah yang disebut “penyusup” untuk mengakses setiap bagian dari sistem jaringan komputer. 

Tujuan keamanan jaringan komputer adalah untuk mengantisipasi resiko jaringan komputer berupa bentuk ancaman fisik maupun logic baik langsung ataupun tidak langsung mengganggu aktivitas yang sedang berlangsung dalam jaringan komputer.

Keamanan adalah hal yang penting dalam segala hal. Selayaknya sebuah rumah memiliki pagar, serverkita pun membutuhkan 'pagar'. Apalagi server selalu terhubung dengan internet. Isu keamanan sangat penting untuk melindungi server dan data yang tersimpan di dalamnya. ‘Pagar’ tersebut bernama “firewall” atau “Tembok Api”.

Kamis, 22 November 2018

ROUTING STATIC (2 ROUTER 2 SWITCH) MENGGUNAKAN PACKET TRACER




Tahapan konfigurasi Routing Static menggunakan 2 router dan 2 switch yaitu sebagai berikut:
  1. Buat topologi
  2. Konfigurasi IP pada Router
  3. Konfigurasi Ip pada Router1
  4. Konfigurasi Routing pada Router0
  5. Konfigurasi Routing pada Router1
  6. Konfigurasi IP pada masing-masing PC Client
  7. Pengujian Koneksi 

Senin, 12 November 2018

KONFIGURASI VOIP MENGGUNAKAN CISCO PACKET TRACER


Tahapan Konfigurasi Voip menggunakan Cisco Packet Tracer yaitu:
1. Racang Topologi
2. Setting IP Address router
3. Setting IP DHCP Pool
4. Setting telephony service pada router
5. Setting Vlan Voice 1 di switch
6. Setting Dial number di Router
7. Menyalakan IP Phone
8. Melakukan panggilan

Rabu, 07 November 2018

CISCO PACKET TRACER - KONFIGURASI STATIC ROUTING

Routing adalah suatu protocol yang digunakan untuk mendapatkan rute dari satu jaringan ke jaringan yang lain. Routing biasanya dilakukan oleh perangkat keras jaringan yang namanya Router. Konsep dasar routing terdiri atas routing langsung dan routing tidak langsung. Kali ini saya akan membagi tutorial bagaimana mengkonfigurasi Router dengan konsep routing static menggunakan cisco packet tracer .

PENGINSTALAN LINUX DEBIAN DI VMWARE WORKSTATION

Untuk belajar jaringan terkadang kita berfikir pendek bahwa itu sangatlah sukar dikarenakan butuh biaya yang besar, karena kita harus memiliki lebih dari 1 pc/ laptop yang digunakan untuk uji coba, namun ternya ada cara lain yang bisa digunakan untuk menghemat biaya tersebut, cara tersebut adalah dengan menggunakan aplikasi virtual sebagai pengganti real os yang harus terpasang pada sebuah laptop atau pc real,berikut cara penginstalan virtual Os Debian yang sudah saya coba sendiri menggunakan aplikasi VMWare. Untuk mempersingkat waktu mari kita langsung saja.

Kamis, 01 November 2018

KONFIGURASI VLAN MODE TRUNK DI PACKET TRACER


Jangan lupa tinggalkan pesan berupa saran dan kritik yang bermanfaat untuk blog ini. Untuk teman-teman yang hendak mencopy artikel ini untuk dipasang pada blog atau web-nya, dengan sangat diharapkan untuk mencantumkan Link keblog ini sebagai sumber artikel sekaligus sebagai backlink untuk blog ini. Terima kasih untuk pengertian dan kerjasamanya, mari berkembang bersama.

VLAN CONFIGURATION USING CISCO PACKET TRACER | KONFIGURASI VLAN MENGGUNAKAN CISCO PACKET TRACER


Jangan lupa tinggalkan pesan berupa saran dan kritik yang bermanfaat untuk blog  ini. Untuk teman-teman yang hendak mencopy artikel ini untuk dipasang pada blog atau web-nya, dengan sangat diharapkan untuk mencantumkan Link keblog ini sebagai sumber artikel sekaligus sebagai backlink untuk blog ini. Terima kasih untuk pengertian dan kerjasamanya, mari berkembang bersama.